Pengaturan pesan multimedia
Pilih
Pilihan
>
Pengaturan
>
Pesan multimedia
.
Tetapkan pengaturan berikut:
•
Ukuran foto
— Pilih
Kecil
atau
Besar
untuk mengatur
skala gambar dalam pesan multimedia. Pilih
Orisinal
untuk tetap mengunakan ukuran gambar
asli pesan multimedia.
•
Mds. pembuatan MMS
— Pilih
Dibatasi
agar
perangkat mencegah Anda memasukkan isi yang
mungkin tidak didukung oleh jaringan atau
perangkat penerima ke dalam pesan multimedia.
Untuk menerima peringatan tentang penyertaan isi
tersebut, pilih
Dipandu
. Untuk membuat pesan
multimedia tanpa membatasi jenis lampiran, pilih
Bebas
. Jika
Dibatasi
dipilih, Anda tidak dapat
membuat presentasi multimedia.
•
Jalur akses diguna
— Pilih jalur akses untuk
menyambung ke pusat pesan multimedia. Anda
mungkin tidak dapat mengubah jalur akses jika
telah diatur sebelumnya (preset) pada perangkat
Anda oleh operator selular.
•
Pembukaan m. media
— Pilih
Selalu otomatis
untuk
selalu menerima pesan multimedia secara otomatis,
Otomatis di jar. asal
untuk menerima
pemberitahuan tentang pesan multimedia baru
yang dapat diambil dari pusat pesan (misalnya, bila
Anda bepergian ke luar negeri dan berada di luar
jaringan asal),
Manual
untuk mengambil pesan
multimedia dari pusat pesan secara manual, atau
Tidak aktif
untuk mencegah penerimaan pesan
multimedia apa pun.
•
Boleh pesan anonim
— Pilih apakah Anda ingin
menerima pesan dari pengirim yang tidak dikenal.
•
Terima iklan
— Pilih apakah Anda ingin menerima
pesan yang termasuk sebagai iklan.
•
Terima laporan
— Pilih
Ya
agar status pesan terkirim
ditampilkan dalam log (layanan jaringan). Anda
mungkin tidak dapat menerima laporan pengiriman
tentang pesan multimedia yang dikirim ke alamat
e-mail.
47
Pesan
file:///C:/USERS/MODEServer/chari/28040485/rm-10_zeus/id/issue_1/rm-10_zeus_id_1.xml
Page 47
Jun 23, 2006 11:24:28 AM
file:///C:/USERS/MODEServer/chari/28040485/rm-10_zeus/id/issue_1/rm-10_zeus_id_1.xml
Page 47
Jun 23, 2006 11:24:28 AM
•
Tolak lap. pengiriman
— Pilih
Ya
untuk tidak
mengirim laporan pengiriman dari perangkat Anda
untuk pesan multimedia yang diterima.
•
Validitas pesan
— Pilih berapa lama pusat pesan
akan mencoba untuk mengirim pesan (layanan
jaringan). Jika penerima pesan tidak dapat
dijangkau selama masa berlaku pesan, pesan akan
dihapus dari pusat pesan multimedia.
Waktu
maksimum
adalah waktu maksimal yang
diperbolehkan oleh jaringan.